One Direction


WELCOME TO MY BLOG (DIRECTIONERS)

Senin, 28 Januari 2013

One Direction Sukses Kalahkan Coldplay dan Maroon 5 :)

Boleh saja banyak orang yang menghujat One Direction, namun faktanya boyband asal Inggris ini terus mengibarkan prestasi. Terakhir, Harry Styles dan kawan-kawan merebut piala NRJ Music Awards 2013 untuk kategori Best International Group or Duo of the Year.
Tak tanggung-tanggung, dalam kategori ini One Direction sukses mengalahkan nama-nama besar. Bagaimana tidak, nama-nama nominator sekelas Coldplay, Carly Rae Jepsen, Owl City dan Maroon 5 harus rela dikalahkan One Direction.
NRJ Music Awards merupakan sebuah ajang penghargaan musik di Prancis. Ajang yang digelar sejak tahun 2000 ini termasuk memiliki gengsi cukup tinggi. Tak heran bila One Direction begitu bangga bisa membawa pulang piala.
"Aku harus mengucapkan banyak terima kasih untuk fans Prancis. Kami tidak akan bisa berada di sini tanpa kalian. Label kami di Prancis sangat luar biasa. Kami tidak bisa berbahasa Prancis. Kami tidak lahir di sini. Tapi disambut dengan baik di negara ini adalah luar biasa. Jadi terima kasih banyak," tutur Harry Styles di atas panggung.Lanjutkan prestasimu 1D :).
  (pcc/adb)

Lihat profil: One Direction, Harry Styles, Coldplay, Maroon 5, Carly Rae Jepsen, Owl City

Sabtu, 26 Januari 2013

Harry Styles Ternyata Punya Kembaran!!!

Harry Styles pantas terkejut dengan sosok Jacob Skelton. Bagaimana tidak, bocah laki-laki itu benar-benar mirip dengan pentolan One Direction tersebut.
Gara-gara wajah dan penampilannya yang mirip Harry, bocah 15 tahun itu sempat jadi headline koran The Sun edisi Kamis (24/1). Tak hanya gaya rambut, wajah Jacob sekilas juga mirip dengan artis 19 tahun tersebut.
Jacob Skelton @ thesun.co.uk
"Ini menyenangkan. Super. Bagus Jake. Kuharap dia tertawa bahagia," ungkap Harry seperti dituturkan oleh salah satu sumber.
Harry Styles @ thesun.co.uk
Dalam waktu singkat, dunia pun langsung menyorotnya. Selain dikelilingi teman-teman di sekolah, dia juga mendapat banyak tawaran dari media dan stasiun televisi.
"Ini gila - aku menerima banyak pesan dan banyak orang yang ingin bicara denganku di TV. Aku tak percaya aku ada di halaman depan The Sun. Hari ini, semua yang ada di sekolah memanggilku Harry," ungkapnya. (sun/ris)

Lihat profil: Harry Styles, One Direction

Jumat, 25 Januari 2013

Niall Horan Alami Kecelakaan Mobil... .

Kabar buruk datang dari penyanyi Niall Horan. Pentolan One Direction itu dikabarkan mengalami kecelakaan mobil di kota London. Bagaimana cerita lengkapnya?
Mobil Niall Horan @ thesun.co.uk
Seperti dilaporkan oleh The Sun, kecelakaan itu terjadi pada Minggu (20/1) lalu. Niall yang baru saja menyelesaikan tur di Jepang itu sedang dalam perjalanan pulang dari bandara Heathrow.

Namun di tengah perjalanan, mobil yang ditumpangi Niall mendadak tak terkendali. Mobil itu tergelincir di jalan penuh salju, hingga akhirnya menabrak pembatas jalan.
Mobil Niall Horan @ thesun.co.uk
Salah satu sumber sempat melihat Niall keluar dari mobil dengan wajah shock. Namun pemuda 19 tahun itu sepertinya tidak mengalami luka-luka serius.
"Kecelakaan itu terjadi tiba-tiba. Pastinya mengerikan, rodanya terangkat dari jalan. Kami melihat Niall memanjat keluar. Dia tampak terguncang, namun tak terluka," ungkap salah satu sumber pada The Sun. (sun/ris)

Lihat profil: Niall Horan, One Direction

Sabtu, 19 Januari 2013

Pop, Genre Terlaris Di Inggris :)

Genre pop kembali mengambil alih di Inggris mengalahkan rock yang sempat merajai sebelumnya. Diperkirakan album pop terjual 33% pada tahun 2012 kemarin.
Hal ini juga dilihat dari tangga lagu yang ada di radio Inggris yang rata-rata didominasi oleh penyanyi pop. Sebut saja Emeli Sande, Adele, Ed Sheran dan One Direction yang membantu mendominasi musik pop di posisi atas tangga lagu.
Sementara itu menurut data yang dikeluarkan oleh BPI, penjualan album terbesar masih dikuasai oleh genre rock yaitu dari Mumford and Sons yang menduduki peringkat pertama di penjualan album rock tahun ini. Kedua diisi oleh Coldplay dengan presentase 31.3% penjualan album pada tahun 2012.
Sementara itu di genre lainnya, seperti RnB pada tahun 2012 kemarin mencatat peringkat ketiga dengan persentase 7.2% dari penjualan album. Sedangkan dance musik naik sedikit dengan persentase 6.3%
"Penggemar musik Inggris mencintai musik pop .lantaran banyaknya penyanyi atau grup yang mengeluarkan album. Selain itu musik pop yang mudah dicerna oleh segala kalangan membuat mereka meraup pendapat tercepat dalam hal penjualan," papar Geoff Taylor selaku BPI Chief Executive. (nme/faj)

Lihat profil: One Direction, Adele, Coldplay

Rabu, 16 Januari 2013

One Direction Mulai Syuting Film 3D di Jepang :)

Boyband paling tersohor dunia saat ini, One Direction, dikabarkan sedang menjalani proses syuting. Klip baru? Tidak, ini adalah film 3D mereka, yang bakal dirilis oleh TriStar Pictures pada 30 Agustus 2013 mendatang.
One Direction dijadwalkan syuting pada 18 dan 19 Januari 2013 di Tokyo, Jepang, sebelum melanjutkan ke Inggris, Amerika dan Kanada.
Sudah siap menyaksikan One Direction dalam wujud 3D? :) @weheartit.com
Belum ada judul pastinya, namun diketahui film ini disutradarai oleh Morgan Spurlock. Gambarannya, kisah dimulai dari perjalanan era X FACTOR pada 2010. Akan ada footage konser dan para personel di belakang panggung, juga cerita lagu mulai dari Up All Night sampai Take Me Home.
Tak heran bila Simon Cowell begitu bangga dengan anak-anak didiknya ini @punkyprincess.com
Spurlock bekerja sama dengan Simon Cowell, 'penemu' bakat One Direction. "Aku sangat senang kami membuat film ini. Morgan adalah orang yang tepat. Yang sudah dicapai One Direction ini luar biasa, mereka dan penggemarnya sudah menuliskan sejarah sendiri. Film ini buat para penggemar," ujar Cowell kepada Billboard.
Silakan dicatat di kalender, 30 Agustus 2013, jadwal rilis film 3D One Direction.Harap sabar ya sobat?! :) (blb/rea)

Lihat profil: One Direction, Simon Cowell

Sabtu, 12 Januari 2013

Simak Daftar Pemenang People's Choice Awards 2013 di Sini! :)

Tidak ada kejutan dalam ajang penghargaan People Choice's Awards 2013. Musisi papan atas yang sebelumnya sudah sering meraih gelar tetap mendominasi untuk kategori musik. Katy Perry menjadi salah satu musisi yang tersenyum paling lebar setelah meraih beberapa penghargaan bergengsi, termasuk Favourite Female Artist dan Favourite Pop Artist.
Sementara itu Justin Bieber yang gagal masuk nominasi Grammy Awards bisa berbangga setelah merebut gelar Favourite Male Artist. Nama-nama besar lain yang sukses di ajang ini adalah One Direction, Taylor Swift, The Wanted, Rihanna, Maroon 5 serta Nicki Minaj.
Berikut daftar pemenang People's Choice Awards 2013 untuk kategori musik:
Favourite Male Artist
Blake Shelton
Chris Brown
Jason Mraz - WINNER
Justin Bieber
Usher
Favourite Female Artist
Adele
Carrie Underwood
Katy Perry - WINNER
Pink
Taylor Swift
Favourite Pop Artist
Adele
Demi Lovato
Justin Bieber
Katy Perry - WINNER
Pink
Favourite Hip-Hop Artist
Drake
Flo Rida
Jay-Z
Nicki Minaj - WINNER
Pitbull
Favourite R&B Artist
Alicia Keys
Beyoncé
Bruno Mars
Rihanna - WINNER
Usher
Favourite Band
Green Day
Linkin Park
Maroon 5 - WINNER
No Doubt
Train
Favourite Country Artist
Blake Shelton
Carrie Underwood
Jason Aldean
Taylor Swift - WINNER
Tim McGraw
Favourite Breakout Artist
Carly Rae Jepsen
fun.
Gotye
One Direction
The Wanted - WINNER
Favourite Song
Carly Rae Jepsen - 'Call Me Maybe'
Maroon 5 - 'One More Night'
Taylor Swift - 'We Are Never Ever Getting Back Together'
fun. featuring Janelle Monae - 'We Are Young'
One Direction - 'What Makes You Beautiful' - WINNER
Favourite Album
Justin Bieber - Believe
Carrie Underwood - Blown Away
Maroon 5 - Overexposed
fun. - Some Nights
One Direction - Up All Night - WINNER
Favourite Music Video
Justin Bieber - 'Boyfriend'
Carly Rae Jepsen - 'Call Me Maybe'
Psy - 'Gangnam Style'
Katy Perry - 'Part of Me' - WINNER
Maroon 5 featuring Wiz Khalifa - 'Payphone'
Favourite Music Fan Following
Beliebers - Justin Bieber
Directioners - One Direction
KatyCats - Katy Perry - WINNER
Lovatics - Demi Lovato
Selenators - Selena Gomez
Special Awards
People's Voice
Christina Aguilera (dgs/adb)

Lihat profil: Katy Perry, Rihanna, One Direction, Justin Bieber, Taylor Swift, The Wanted

Minggu, 06 Januari 2013

2013 World Tour (Take Me Home)

Date City Country Venue
Europe[20]
23 February 2013[A] London England The O2 Arena
24 February 2013[A]
26 February 2013 Glasgow Scotland Scottish Exhibition and Conference Centre
27 February 2013
1 March 2013 Cardiff Wales Motorpoint Arena Cardiff
2 March 2013[A]
5 March 2013 Dublin Ireland The O2
6 March 2013
7 March 2013 Belfast Northern Ireland Odyssey Arena
8 March 2013
10 March 2013
11 March 2013
12 March 2013 Dublin Ireland The O2
13 March 2013
15 March 2013 Manchester England Manchester Arena
16 March 2013[A]
17 March 2013 Liverpool Echo Arena Liverpool
19 March 2013 Sheffield Motorpoint Arena Sheffield
20 March 2013 Nottingham Capital FM Arena Nottingham
22 March 2013 Birmingham LG Arena
23 March 2013[A]
31 March 2013 Liverpool Echo Arena Liverpool
1 April 2013 London The O2 Arena
2 April 2013
4 April 2013
5 April 2013
8 April 2013 Newcastle Metro Radio Arena
9 April 2013
10 April 2013
12 April 2013 Glasgow Scotland Scottish Exhibition and Conference Centre
13 April 2013 Sheffield England Motorpoint Arena Sheffield
14 April 2013
16 April 2013 Nottingham Capital FM Arena
17 April 2013 Birmingham LG Arena
19 April 2013 Manchester Manchester Arena
29 April 2013 Paris France Palais Omnisports de Paris-Bercy
30 April 2013 Amnéville Galaxie Amnéville
1 May 2013 Antwerp Belgium Sportpaleis
3 May 2013 Amsterdam Netherlands Ziggo Dome
4 May 2013 Oberhausen Germany König Pilsener Arena
5 May 2013 Herning Denmark Jyske Bank Boxen
7 May 2013 Baerum Norway Telenor Arena
8 May 2013 Stockholm Sweden Friends Arena
10 May 2013 Copenhagen Denmark Parken Stadium
11 May 2013 Berlin Germany O2 World Berlin
12 May 2013 Hamburg O2 World Hamburg
16 May 2013 Zurich Switzerland Hallenstadion
17 May 2013 Munich Germany Olympiahalle
19 May 2013 Verona Italy Verona Arena
20 May 2013 Milan Mediolanum Forum
22 May 2013 Barcelona Spain PavellĂł OlĂ­mpic de Badalona
24 May 2013 25 May 2013
Madrid Palacio Vistalegre
26 May 2013 Lisbon Portugal Pavilhão Atlântico
North America[21]
8 June 2013 Mexico City Mexico Foro Sol
9 June 2013
13 June 2013 Sunrise United States BB&T Center
14 June 2013 Miami American Airlines Arena
16 June 2013 Louisville KFC Yum! Center
18 June 2013 Columbus Nationwide Arena
19 June 2013 Nashville Bridgestone Arena
21 June 2013 Atlanta Philips Arena
22 June 2013 Raleigh PNC Arena
23 June 2013 Washington, D.C. Verizon Center
25 June 2013 Philadelphia Wells Fargo Center
26 June 2013 Mansfield Comcast Center
28 June 2013 Wantagh Nikon at Jones Beach Theater
29 June 2013
2 July 2013 East Rutherford Izod Center
4 July 2013 Montreal Canada Bell Centre
5 July 2013 Hershey United States Hersheypark Stadium
6 July 2013
8 July 2013 Pittsburgh Consol Energy Center
9 July 2013 Toronto Canada Air Canada Centre
10 July 2013
12 July 2013 Auburn Hills United States The Palace of Auburn Hills
13 July 2013 Tinley Park First Midwest Bank Amphitheatre
14 July 2013
18 July 2013 Minneapolis Target Center
19 July 2013 Kansas City Sprint Center
21 July 2013 Houston Toyota Center
22 July 2013 Dallas American Airlines Center
24 July 2013 Denver Pepsi Center
25 July 2013 West Valley City Maverik Center
27 July 2013 Vancouver Canada Rogers Arena
28 July 2013 Seattle United States KeyArena
30 July 2013 San Jose HP Pavilion at San Jose
31 July 2013 Oakland Oracle Arena
2 August 2013 Las Vegas Mandalay Bay Events Center
3 August 2013
4 August 2013 Chula Vista Cricket Wireless Amphitheatre
6 August 2013
7 August 2013 Los Angeles Staples Center
8 August 2013
9 August 2013
10 August 2013
Australasia[22]
23 September 2013 Adelaide Australia Adelaide Entertainment Centre
24 September 2013
25 September 2013
28 September 2013 Perth Perth Arena
29 September 2013
2 October 2013 Melbourne Rod Laver Arena
3 October 2013[A]
5 October 2013 Sydney Allphones Arena
6 October 2013
10 October 2013 Christchurch New Zealand CBS Canterbury Arena
12 October 2013 Auckland Vector Arena
13 October 2013
16 October 2013 Melbourne Australia Rod Laver Arena
17 October 2013
19 October 2013 Brisbane Brisbane Entertainment Centre
20 October 2013
21 October 2013
23 October 2013[A] Sydney Allphones Arena
24 October 2013
25 October 2013
26 October 2013
28 October 2013[A] Melbourne Rod Laver Arena
29 October 2013
30 October 2013

Kamis, 03 Januari 2013

Kaos One Direction dan Black Sabbath Yang Paling Laris!

Menurut survey yang dilakukan oleh Situs HMV, kaos Black Sabbath dan One Direction tercatat sebagai yang terlaris. Kaos vintage Black Sabbath edisi tur Amerika 1978 menjadi yang paling populer mengalahkan nama top lainnya.
Posisi kedua ditempati oleh band rock legendaris lainnya, Led Zeppelin. Sedangkan The Beatles hanya menempati urutan sembilan untuk kaos edisi album SGT PEPPER'S LONELY HEARTS CLUB BAND.
Di luar kaos vintage dari band kawakan, One Direction menjadi yang terlaris mewakili era baru. Pesona boyband asal Inggris ini memang begitu luar biasa dalam dua tahun terakhir.
"Beberapa penampil bisa dengan cepat datang dan pergi bersamaan dengan trend, tapi suatu genre yang memiliki daya tarik abadi dan selamanya tetap populer di kalangan fans adalah classic rock dan metal," ujar juru bicara HMV, Gennaro Castaldo. (hmv/adb)

Lihat profil: One Direction, Black Sabbath